TUTORIAL PASANG ADDTOANY DI BLOG

10 Oktober 2010

Saling berbagi informasi adalah suatu perbuatan mulia. Kira-kira begitulah yang ingin disampaikan oleh AddToAny. AddToAny  itu minimalis. Script nya tidak terlalu berat, cuma pasang script, tidak memakai image yang keren-keren (keuntungan buat blogger yang blognya banyak atribut/widget, bisa mempercepat loading blog, yang tentu saja berpengaruh kepada minat seseorang untuk berkunjung). Bisa share artikel ke lebih dari 50 social bookmark (lumayan buat link exchange). 

Contohnya ada dibawah setiap postingan yang ada di blog ini. OK, kita masuk dalam tahap pemasangan. Ikuti petunjuk dibawah ini :

-Ke dasbor blog, lalu masuk Design lalu Edit HTML.

-Jangan lupa buat contreng expand widget template.

-Cari kode berikut! <data:post.body/>

-Copy paste script berikut di bawah kode tadi.

<!-- AddToAny Share/Save BEGIN -->
<br/><a class='a2a_dd' href='http://www.addtoany.com/share_save'><img alt='Share/Bookmark' border='0' src='http://static.addtoany.com/buttons/share_save_171_16.png' width='171' height='16'/><p class='a2a_linkname_escape' style='display:none'><data:post.title/></p></a><script type='text/javascript'>a2a_linkname_escape=1;a2a_linkurl="<data:post.url/>";</script><script src='http://static.addtoany.com/menu/page.js' type='text/javascript'></script>
<!-- AddToAny Share/Save END -->

-Save template kamu, dan lihat hasilnya!.

0 komentar:

Posting Komentar